Kran Ekspor Kembali Dibuka! Senjata Baru Jokowi Ampuh, Harga Minyak Goreng Turun

“Dan pelaksanaan ekspor produsen akan diawasi ketat dan terintegrasi oleh bea cukai, satgas pangan Polri, kementerian dan lembaga pemerintah dan pengawasan melibatkan Kejaksaan Agung. Pemerintah menindak secara tegas pihak yang menyimpang, baik distribusi dan ekspor, oleh pihak-pihak yang tidak sesuai dengan kebijakan dan ketentuan yang ada,” kata Airlangga.

Terbukanya kembali keran ekspor CPO dan produk turunannya, kata Airlangga akan diikuti dengan upaya tetap menjamin ketersediaan bahan baku minyak goreng dengan penerapan aturan kebutuhan domestik (domestic market obligation/ DMO) dan harga berlaku domestik (domestic price obligation/ DPO) untuk minyak sawit

Komentar