Jakarta Diguncang Demo, Usai Kades Cs, Giliran PPDI, Ini Tanggapan Jokowi

Dalam demonstrasi di depan gedung Gedung DPR/MPR itu, massa PPDI membawa berbagai atribut poster dan sepanduk terkait dengan tuntutan mereka.

Di salah satu spanduk terpampang 5 tuntutan PPDI, yaitu:

  • Mendesak Presiden Republik Indonesia untuk menerbitkan NIAPD untuk memberikan perlindungan dan kepastian bagi perangkat desa di seluruh Indonesia
  • Penghasilan tetap perangkat desa di seluruh Indonesia dengan memperhatikan masa kerja dan jabatan perangkat desa.
  • Mendesak Presiden Indonesia untuk memberikan penghasilan tetap ke-13 dan 14 bagi perangkat desa di seluruh Indonesia
  • Perangkat desa di seluruh Indonesia diberikan tunjangan, jaminan kesejahteraan ketenagakerjaan 4 program dengan adanya JHT (Jaminan Hari Tua)
  • Pengelolaan tanah bengkok pecatu atau sebutan lain tetap sebagai tambahan keuangan perangkat desa seluruh Indonesia.
    “Kami juga abdi yang ikut berjuang keras dalam penanganan Covid-19,” demikian tulisan yang tercantum di spanduk tersebut.

Komentar