Pameran Dan Forum Teknologi Terpadu (Integctrated Technology Event) 2022 “ Pameran Lintas Sektor Terintegrasi Solusi Kota Cerdas”

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana selaku Ketua Satuan Tugas Penanganan Cavid-19, Letien TNI Suharyanto menyebutkan pelaksanaan ITE 2022 selama Pandemi Covid-19 wajib menerapkan Protokol Kesehatan 5 M yang terdiri dari Memakai masker, Mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, dan membatasi mobilitas dan interaksi.

“Tentunya pameran ini telah disetujui dengan beberapa ketentuan seperti pelaksanaan kegiatan mengacu pada PPKM yang berlaku dan menerapkan Protokol Kesehatan yang lebih ketat,” jelas Suharyanto.

Rencanakankedatangan Anda dengan melakukan Pre-Registrasi terlebih dahulu di https://visitorreg.id/g/IISMEX22 dan https://visitorreg.id/g/1DW22.

Komentar