Pangdam Kasuari Resmikan TK Kartika XXII-4 Kodam Kasuari Sebagai Persembahan Ikut Cerdaskan Kehidupan Bangsa

“Pendidikan Anak Usia Dini atau yang disingkat PAUD dan jenjang taman kanak-kanak adalah lembaga pendidikan formal yang paling awal bagi anak-anak memasuki jenjang pendidikan formal sekolah di mana di situ anak-anak sudah mulai diajarkan kebiasaan bangun pagi mandi dan memakai seragam sebelum berangkat ke sekolah,” ujarnya.

Istri dari Pangdam XVIII/Kasuari ini pun mengharapkan dengan dibentuknya sekolah yang baru dapat mendukung kelancaran kegiatan belajar mengajar yang nyaman dan berkualitas diharapkan pula minat orang tua yang akan mendaftarkan anaknya dalam melaksanakan proses belajar dapat meningkat.

Ikut dalam kegiatan ini Kasdam XVIII/Kasuari, Brigjen TNI Yusuf Ragainaga, para pejabat Kodam dan para pengurus Persit PD XVIII/Kasuari.

Komentar