Potensi Tambang Di Wilayah Kepulauan Sangihe-Talaud Sulawesi-Utara

Kehidupannya masyarakat dalam meraup Ekonomi adalah bertani, Nelayan, tukang bahkan bertaruh nasib dirantau. Setelah wilayah tersebut menjadi kawasan pertambangan Ekonomi Masyarakat naik sangat signifikan, sehingga masyarakat tergiur bahkan mengelola lahannya sendiri guna menjadi pertambangan rakyat.

Masuknya perusahaan menjadi polemik Pro, kontra dikarenakan masyarakat lingkar Tambang juga banyak mendukung agar perusahaan tersebut beroperasi dengan dasar agar tersedianya lapangan kerja yang mumpuni di wilayah tersebut. Dikarenakan wilayah tersebut mempunyai jumlah penduduk yang siap kerja di kisaran angka 5700-an dari total penduduk sekitar 12.380 penduduk yang tersebar di tiga kecamatan (Tabukan Selatan, Tabukan Selatan Tengah, Tabukan Selatan Tenggara).

Edukasi berkala serta keberpihakan Pemerintah dalam mengangkat Ekonomi rakyat di Wilayah Kabupaten Kepulauan Sangihe-Talaud harus menjadi hal yang serius agar masyarakat tak tertarik dengan ajakan pembangunan industri manufaktur/Pertambangan.

Komentar