Iran Kesal Terhadap AS, Soal Kesepakatan Nuklir,  Kenapa?

Khatibzadeh juga mengatakan Teheran siap untuk melanjutkan pembicaraan dengan saingan regional utamanya, Arab Saudi. Ini jika Riyadh menunjukkan kesediaan untuk menyelesaikan masalah bilateral yang dialami kedua negara.

Sebelumnya, diskusi perundingan nuklir ini sempat terhambat oleh niatan Rusia untuk menghentikan negosiasi nuklir pada awal Maret. Namun hal ini batal dilakukan karena Kremlin telah mendapatkan jaminan bahwa perdagangannya dengan Iran tidak akan terpengaruh oleh sanksi Barat terkait aksi militernya ke Ukraina.

Komentar