Dikutiprekan media dari situs resmi WA, Selasa (1/11/2022) berikut langkah keluar dari grup WA tanpa diketahui.
Android
1. Buka aplikasi WhatsApp
2. Ketuk dan tahan nama grup
3. Ketuk opsi ‘Lainnya’ > ‘Keluar dari Grup’ > ‘KELUAR’
4. Selesai.
iPhone
1. Buka aplikasi WhatsApp
2. Ketuk dan tahan nama grup
3. Ketuk ‘Keluar Grup’ > ‘Keluar Grup’
4. Selesai.
Web dan Desktop
1. Buka WhatsApp
2. Klik ‘grup’
3. Lalu pilih ‘Menu’ dengan ikon panah ke arah bawah
4. Klik ‘Keluar dari Grup’ > ‘KELUAR DARI GRUP’
5. Selesai.
Cara keluar grup WhatsApp tanpa diketahui sebenarnya tetap bisa terlihat oleh anggota grup. Pasalnya WhatsApp memiliki fitur ‘View Past Participants’. Fitur ini memungkinkan setiap anggota dari grup bisa melihat anggota yang keluar atau dikeluarkan selama 60 hari terakhir.
Komentar